Contoh Pertanyaan Wawancara Kerja


Daftar Pertanyaan Wawancara Kerja :

Tolong Ceritakan tentang Diri Anda
Mengapa Anda sekarang mencari kerja?
Mengapa Anda lama tidak bekerja?
Apakah Anda yakin punya kualifikasi untuk pekerjaan ini?
Menurut pendapat Anda seberapa pentingkah gelar akademis?
Apa yang Anda ketahui tentang posisi yang Anda lamar?
Apa yang paling membuat Anda tertarik dengan pekerjaan ini?
Anda underqualified [tidak memenuhi kualifikasi] untuk pekerjaan ini
Anda overqualified [melebihi kualifikasi] untuk pekerjaan ini?
Mengapa Anda mencari pekerjaan semacam ini?
Mengapa Anda [ingin] meninggalkan pekerjaan Anda?
Mengapa Anda diberhentikan dari pekerjaan terakhir Anda?
Berapa lama Anda akan bekerja dengan kami?
Mana yang lebih Anda sukai: angka atau kata-kata?
Berapa orang yang pernah Anda supervisi?
Tanggung jawab keuangan apa saja yang pernah Anda pegang?
Apa yang Anda ketahui tentang perusahaan/organisasi kami?
Menurut Anda apa tren utama dalam bidang ini?
Apa kesan Anda terhadap perusahaan/organisasi ini?
Anda pernah mendengar kritik tentang perusahaan/organisasi ini?
Apa yang paling disenangi dan tak disenangi dari pekerjaan terakhir Anda?
Bagaimana Anda meningkatkan kemampuan profesional Anda?
Apa yang dapat Anda berikan kepada kami?
Berapa gaji Anda saat ini?
Mengapa gaji untuk pekerjaan Anda sekarang sejumlah ini?
Di usia Anda ini, mengapa Anda tidak mendapat gaji yang lebih tinggi?
Menurut Anda kira-kira berapa gaji yang pantas untuk pekerjaan ini?
Apakah Anda mencari pekerjaan permanen atau sementara/temporer?
Apakah Anda ingin kontrak kerja dengan jangka waktu terbatas atau tak terbatas?
Apakah kekuatan dan kelemahan Anda?
Apa kegagalan terbesar Anda?
Bisakah kami menghubungi pemberi referensi Anda/atasan Anda saat ini?
Sudah berapa lama Anda mencari kerja?
Dari beberapa tawaran pekerjaan yang ada [termasuk tawaran dari kami], bagaimana Anda menentukan mana yang akan Anda terima?
Dari pekerjaan Anda saat ini/terdahulu, apa yang menjadi keberhasilan terbesar Anda?
Bagaimana perasaan Anda mengenai perkembangan karir Anda hingga sekarang?
Apa yang Anda lakukan di waktu senggang?
Apa yang membuat Anda marah?
Bagaimana reaksi Anda saat menyadari Anda telah berbuat kesalahan?
Apakah Ada hal-hal yang Anda sesalkan?
Sebutkan dua hal yang ingin Anda perbaiki beberapa tahun ke depan?
Apakah Anda seorang pemimpin?
Apakah Anda kreatif?
Anda senang membaca apa?
Bagaimana cara Anda bekerja di bawah stres?
Anda bersedia lembur? Kerja di akhir pekan? Ke luar kota?
Pekerjaan ini membutuhkan waktu kerja yang lama. Apakah ini jadi masalah buat istri/suami/anak Anda?
Jika Anda akan berangkat ke Mars, tiga hal apa yang akan Anda bawa?
Anda tidak percaya pada kami?
Ada yang ingin ditanyakan?

Setiap pembelian ebook ini akan mendapat template surat pasca interview untuk menyatakan terimakasih atas kesempatan wawancara kerja, mengingatkan kembali potensi yang dapat diberikan kepada perusahaan dan memberi informasi tambahan yang belum disampaikan saat wawancara kerja baik itu tentang kemampuan Anda atau tentang solusi mengatasi kesulitan atau tantangan yang dihadapi perusahaan.

Berminat membeli ebook ini untuk mempersiapkan wawancara kerja Anda, atau sebagai hadiah bagi sahabat dan kerabat Anda, silakan isi formulir di bawah ini atau hubungi kami.

No comments:

Post a Comment